Prodi Antropologi Sosial FIB Undip kerja sama LPPM UNUSIA menggelar diskusi publik “Moderatisme dalam Tantangan”, pada Selasa (19/03), 09.00-13.00 di GSG FIB Undip, Tembalang, Semarang.
Diskusi ini akan membedah moderatisme yang mulai terkikis. Menampilkan pembicara Ketua LPPM Unusia, Dosen Antropologi Unnes Yasir Alimi PhD, Ketua FKUB Jateng Prof. Dr. Mudhajirin Thohir, Ketua Prodi Antropologi FIB Undip Dr. Amirudin, Guru Besar Antropologi FIB Undip Prof. Dr. Nurdien H Kistanto.
Diskusi terbuka untuk umum. Konfirmasi peserta 0822-6020-2262 (Angga).