KESENIAN EMBLEK: SEBELUM MENARI HARUS MENGAJI

KESENIAN EMBLEK: SEBELUM MENARI HARUS MENGAJI

JUMAT- 29/11/19 kami mengunjungi kediaman Pak Kasol koordinator Kesenian Emblek Desa Kumejing, di Dusun Kiringan. Kami mendapatkan topik untuk menggali lebih dalam mengenai Kesenian Emblek yang menjadi salah satu ikon kebanggaan di Desa Kumejing ini. Perjalanan menuju...
PETANI SURUDAN: BEKERJA SAAT KEMARAU

PETANI SURUDAN: BEKERJA SAAT KEMARAU

JUMAT- 29/11 kami melakukan penelusuran di desa Kumejing, disana kami menjumpai sekelompok petani yang sedang bercocok tanam, yakni Petani Surudan. Petani Surudan merupakan salah satu mata pencaharian masyarakat Desa Kumejing. Pekerjaan ini bisa dikatakan sebagai...
KKL DI DESA KUMEJING

KKL DI DESA KUMEJING

MAHASISWA- Antropologi Sosial, 28/11 melaksanakan Kuliah Kerja Lapangan (KKL). Sebanyak 30 peserta dari angkatan 2016 mengikuti kegiatan ini. Kuliah Kerja Lapangan dilaksanakan selama tiga hari, bertempat di desa Kumejing, Kecamatan Wadaslintang, Kabupaten Wonosobo....
KKL MUSEUM SANGIRAN: BELAJAR DARI MASA LALU

KKL MUSEUM SANGIRAN: BELAJAR DARI MASA LALU

MAHASISWA- Antropologi Sosial FIB Undip, 24/4 melaksanakan kegiatan KKL ke Museum Sangiran di Sragen Jawa Tengah. Sebanyak 101 mahasiswa angkatan 2018 di bawah bimbingan Dr. Eko Punto Hendro belajar tentang kebudayaan masa lalu dari peninggalan-peninggalan di tiga...
UNDIP RANKING II DALAM PENANGANAN SDGs DI INDONESIA

UNDIP RANKING II DALAM PENANGANAN SDGs DI INDONESIA

TIMES – Higher Education (THE) baru saja menerbitkan hasil pemeringkatan “University Impact Rangkings 2019 on Suistainable Development Goals”  kepada perguruan tinggi di dunia. Hasil pemeringkatan menunjukkan Universitas Diponegoro menduduki rangking...
WORKSHOP UNPACKING INDIGENEITY IN SOUTHEAST ASIA

WORKSHOP UNPACKING INDIGENEITY IN SOUTHEAST ASIA

DOKTOR – Adi Prasetidjo, dosen mata kuliah Antropologi Konflik di Prodi Antropologi FIB Undip, Kamis (25/4) hadir sebagai pembicara dalam workshop “Unpacking Indigeneity in  Southeast Asia” yang diselenggarakan Faculty of Arts and Social Sciences,...